Konversi Dokumen ke format PDF dengan mudah
Seperti kita ketahui sudah banyak software maupun web tool yang menyediakan fasilitas konversi dokumen ke format .PDF. Mas Fariez sudah menjelaskan salah satunya yaitu software bernama PDF995 (sampai sekarang saya juga masih pakai software ini ). Untuk kelas software gratisan PDF995 sudah termasuk software PDF Converter yang handal. Tapi untuk layanan onlinenya saya suka FreePDFConvert.
FreePDFConverter adalah web tool gratis yang dapat membantu kita mengkonversi dokumen ke format PDF. Sampai saat ini sudah 67 format file dokumen yang bisa dikonversi, seperti HTML, PPT, ZIP, PSD, JPG, TXT dan banyak lagi. Daftar lengkap format filenya bisa dilihat disini.
Yang paling kusuka dari layanan ini adalah kita bisa mengupload file berextensi ZIP. Yup, kalau file dokumen yang akan kita konversi terlalu besar mending di kompres dulu ke format ZIP baru di upload. Dan juga kita bisa mengkonversi dokumen online dengan menyertakan URL nya. Hasil konversinya berupa file ZIP yang bisa langsung didownload (diberi link downloadnya) atau filenya di attach langsung ke email. Jangan kelamaan downloadnya karena hasil konversinya bakal dihapus dari server dalam 24 jam.
Selamat mencoba, semoga bermanfaat ya
Masih dicopas dari Tipis.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Error MyISAM, Eregi, Preg_match, dan Alphanumeric di MySQL Database
Kesalahan yang sering terjadi ketika menginstall/mengimport database yang sudah jadi dari sebuah aplikasi adalah ketika aplikasi yang dibua...
-
Membaca tulisan dari Mr. Green saya tertarik sekali untuk menuliskannya di sini, barangkali ada di antara sidang pembaca yang menginginkan t...
-
Mbah Vanvan Berkata: Maret 21, 2008 pada 12:46 pm Aooo semuaa… me saat ini memang lagi make internet gratisan dengan salah satu provider yan...
-
Program Aplikasi di Rapidshare Jika Anda mencari program2 aplikasi silahkan buka link-link berikut ini : 1. http://rapidshare.com/users/QMU2...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar