Pernahkah terpikiran oleh kamu untuk menampilkan situs orang lain, atau situs kita sendiri di dalam website yang punya?
Suatu saat mungkin kita ingin sekali memasukkan situs tertentu yang menurut kita sangat penting sekali untuk ditampilkan di dalam website kita. Nah, kita memerlukan sebuah program yang bisa meng-generate kode dari situs tersebut sehingga menjadi sebuah iframe.
Untuk melakukan itu kita tidak usah membuat kode sendiri, karena ada sebuah layanan yang menyediakan hal tersebut, baik banget ya dia ..... Coba deh kunjungi http://www.htmlbasix.com/iframe.shtml
Disana kamu akan menemui gambar seperti ini:
Isilah beberapa isian yang diminta, misalnya nama situs, lebar dan tinggi kolom dll. yang dirasa tidak perlu tidak usah diisi.
Sekiranya sudah cukup, lalu kamu klik Generate. Dan sim salabim, kode iframe akan muncul di jendela lain beserta contohnya. Nah, langkah selanjutnya adalah kita tinggal meng-copy kode iframe tersebut dan mempastenya di halaman web kita.
Selain situs di atas, situs ini juga menyediakan layanan serupa: http://jdstiles.com/java/iframegen.html.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Error MyISAM, Eregi, Preg_match, dan Alphanumeric di MySQL Database
Kesalahan yang sering terjadi ketika menginstall/mengimport database yang sudah jadi dari sebuah aplikasi adalah ketika aplikasi yang dibua...
-
Membaca tulisan dari Mr. Green saya tertarik sekali untuk menuliskannya di sini, barangkali ada di antara sidang pembaca yang menginginkan t...
-
Mbah Vanvan Berkata: Maret 21, 2008 pada 12:46 pm Aooo semuaa… me saat ini memang lagi make internet gratisan dengan salah satu provider yan...
-
Program Aplikasi di Rapidshare Jika Anda mencari program2 aplikasi silahkan buka link-link berikut ini : 1. http://rapidshare.com/users/QMU2...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar